Harga 1 Koin Tiktok Berapa Rupiah? Ini Penjelasannya

Photo of author

Pintar Peluang

Pintar Peluang – Berapa harga 1 koin Tiktok saat ini? Lalu, 1 koin tiktok berapa rupiah??, simak penjelasannya berikut.

Saat ini semua pengguna Tiktok bisa mendapatkan uang dengan mudah, melalui live streaming atau jualan.

Selain itu, kamu juga bisa mengirim gift dengan orang lain dengan cara membeli gift menggunakan koin Tiktok.

Mau kirim gift ke artis Tiktok favorit kamu? Kamu bisa beli koin dengan Pulsa atau menggunakan Dana dan OVO.

Berikut adalah harga 1 koin Tiktok jika di ubah ke mata uang Indonesia dalam rupiah, terbaru 2023.

Bagaimana Cara Beli Koin Tiktok?

Untuk pengguna yang ingin membeli koin Tiktok saat ini bisa dilakukan dengan sangat mudah.

Bahkan pengguna bisa membayar dengan banyak metode pembayaran agar lebih mudah, salah satunya adalah dengan pulsa.

Nah, jika kamu ingin membeli koin Tiktok, berikut adalah langkah yang bisa kamu lakukan.

  1. Pertama, silahkan masuk ke aplikasi  Tiktok
  2. Lalu pergi ke profil
  3. Masuk ke menu saldo
  4. Berikutnya adalah klik isi saldo
  5. Pilih jumlah koin yang ingin kamu beli
  6. Berikutnya bayar dengan metode pembayaran yang sudah ada
  7. Kamu bisa membayar dengan pulsa, kartu kredit/debit, atau dengan dompet digital.

Lalu harga 1 koin tiktok berapa rupiah? Berikut hitungannya.

Baca Juga : Cara Top up Koin Tiktok Pakai Pulsa dan Codashop

Harga Koin Tiktok

Untuk harga koin Tiktok sendiri jika melakukan pembelian dari aplikasi, pengguna bisa memilih mulai dari harga Rp 11.000.

Untuk harga per 1 koinnya sendiri adalah Rp 75,00. Jika kamu membeli dengan harga Rp 11.000, maka kamu bisa mendapatkan koin sebanyak 147 koin.

Harga tersebut bisa berubah sewaktu-waktu berdasarkan perbedaan kurs yang ada saat ini.

Baca Juga : Cara Beli Koin Tiktok Pakai Gopay

Cara Menggunakan Koin Tiktok

Jika sudah membeli, lalu koin Tiktok untuk apa saja sih? Salah satu yang bisa kamu lakukan adalah untuk membeli gift.

Koin Tiktok bisa kamu gunakan untuk membeli gift, lalu gift tersebut bisa kamu gunakan untuk mengirim ke live orang lain.

Dengan cara ini, berarti kamu sudah berkontribusi atau menjadi donatur kepada idola kamu yang sedang live tersebut.

Baca Juga : Cara Mendapatkan Uang dari TikTok Untuk Pemula Dengan Mudah di Tahun 2023

Penutup

Nah, itulah kisaran harga 1 koin tiktok saat ini yang bisa kamu beli dengan banyak cara yang mudah.

Jadi sekarang kamu sudah tahu bukan, 1 koin tiktok berapa rupiah. 1 Koin Tiktok adalah Rp 75,00 jika dalam satuan.

Hastag FYP Tiktok 2022

Cara Cek Pesanan di Tiktok Terbaru 2023