Punya modal 10 juta? Anda bisa memutar uang tersebut dengan membangun bisnis modal 10 juta seperti berikut ini.
Ada banyak sekali peluang usaha yang bisa di mulai dengan modal mulai dari 10 jutaan saja. Dengan modal tersebut pun, anda tetap bisa mendapatkan keuntungan yang luar biasa.
Nah, untuk anda yang saat ini ingin memutar uang sebesar 10 juta, mungkin anda bisa menjalankan beberapa ide bisnis yang ada berikut.
Cara Memutar Uang 10 Juta Untuk Bisnis
Dengan uang 10 juta bisa membangun bisnis apa sih? Mungkin anda ingin memutar uang yang di miliki untuk menjadi peluang bisnis dan usaha.
Memutar uang dengan membangun bisnis pun juga bukan pilihan yang buruk. Bahkan, anda bisa mendapatkan keuntungan yang berlipat nantinya.
Namun, bagaimana sih cara memutar uang 10 juta untuk di jadikan bisnsi yang menguntungkan dan mudah di jalani? Simak berikut.
Pastikan Uang Bukan Untuk Kebutuhan Sehari-hari (Uang Dingin)
Pertama, yang perlu anda perhatikan sebelum memutar uang 10 juta untuk bisnis adalah kegunaan uang tersebut.
Jika uang tersebut akan anda butuhkan dalam waktu dekat, maka sebaiknya jangan anda putar untuk bisnis.
Karena ketika anda memutuskan untuk berbisnis, segala resiko bisa saja terjadi, seperti rugi, bangkrut dan yang lainnya.
Maka dari itu, ketika anda memiliki uang 10 juta, anda bisa lihat terlebih dahulu kebutuhan dari uang tersebut. Jika uang tersebut uang dingin, maka pilihan terbaiknya adalah memutarnya untuk bisnis.
Lakukan Analisa Sebelum Bertindak
Tidak sepenuhnya benar untuk langsung menggunakan uang untuk membangun bisnis. Anda perlu melakukan beberapa analisa terlebih dahulu.
Meskipun banyak yang bilang jangan terlalu banyak mikir untuk berbisnis, nyatanya kita masih perlu melakukan hal tersebut.
Karena, jika anda membangun bisnis tanpa analisa, maka akan cukup sulit dalam menjalankannya. Analisa sederhanya adalah melihat peluang bisnis yang akan anda jalankan, apakah menguntungkan atau tidak.
Rincikan Estimasi Modal Dengan Optimal
Berikutnya adalah anda juga perlu melihat bisnis yang cocok dengan modal hanya 10 juta tersebut. Hitung estimasi modal, dan akomodasi yang akan di keluarkan nantinya saat menjalankan bisnis tersebut.
Anda bisa menghitung estimasi sederhana seperti, biaya operasional, produksi, hingga pemasaran.
Baca Juga : Rekomendasi Bisnis Konstruksi dan Properti yang Menguntungkan
Rekomendasi Bisnis Modal 10 Juta
Jika anda sudah mengerti, dan sudah memiliiki tekad yang bulat untuk memuta uang 10 juta untuk bisnis. Maka anda bisa mulai dengan beberapa rekomendasi berikut ini.
Bisnis Laudry Kiloan
Rekomedasi pertama yang bisa menjadi pilihan adalah usaha laudry. Keberadaan laundry sendiri saat ini juga termasuk yang banyak dibutuhkan.
Maka dari itulah, bisnis ini termasuk yang cukup pesat berkembang. Lain dari itu, saat ini pengguna jasa laundry juga terus meningkat seiring dengan banyaknya ibu rumah tangga yang tidak ingin repot.
Bisnis Ternak Modal 10 Juta
Berikutnya anda juga bisa memilih memulai bisnis ternak dengan modal tersebut. Usaha ternak juga termasuk salah satu yang bisa anda jalankan dengan mudah.
Bisnis ternak sendiri ada beberapa opsi yang bisa menjadi pilihan anda, seperti ternak lele, ayam, hingga ternak bebek.
Bisnis Properti Dengan Modal 10 Juta
Selanjutnya anda bisa juga memulai bisnis properti. Meskipun bisnis ini termasuk yang membutuhkan modal cukup besar.
Akan tetapi,anda pun bisa mulai dengan modal hanya 10 juta loh. Ada beberapa pilihan yang bisa anda jalankan.
Pangkas Rambut
Bisnis yang bisa anda mulai dengan modal 10 juta berikutnya adalah pangkah rambut. Bisnis ini pun juga termasuk yang banyak diminati dan tidak ada matinya.
Bahkan, keuntungan yang di dapatkan dari bisnsi pangkas rambut pun juga terbilang cukup besar. Misalkan dalam sehari saja anda bisa mendapatkan 10 pelanggan, maka anda bisa mengantongi uang sebesar 200 ribu.
Jualan Sayur Modal 10 Juta
Berikutnya adalah bisnis jualan sayur. Nah, untuk yang satu ini tentunya anda sudah tahu bagaimana prosfeknya.
Pasalnya, sayur adalah salah satu bahan makanan yang tidak pernah tinggal. Anda bisa mulai dengan jualan sayur keliling, atau juga bisa menjual secara online.
Baca Juga : 10+ Ide Bisnis Makanan Online Untuk Pemula yang Mudah di Jalani
Penutup
Nah, itulah rekomendasi bisnis modal 10 juta yang bisa anda mulai dengan mudah. Selain mudah, beberapa bisnis yang ada juga tidak memerlukan keahlian khusus saat menjalankannya.
Dengan uang 10 juta, anda bisa memutarnya untuk mendapatkan keuntungan dengan cara memodali usaha anda.
Terimakasih sudah berkenan berkunjung dan membaca di Pintar Peluang