cara mengubah pulsa menjadi saldo dana

Photo of author

Pintar Peluang

Pintar Peluang – Salah satu cara mengubah pulsa menjadi saldo dana yang bisa dilakukan adalah dengan mengkonvert pulsa.

Tahukan kamu jika saat ini untuk mendapatkan saldo Dana bisa tanpa harus top up dengan uang, kamu bisa menggunakan pulsa saja loh.

Nah, untuk kamu yang memiliki pulsa banyak, kamu bisa menjadikannya sebagai Saldo Dana, berikut adalah cara yang bisa kamu lakukan.

Cara Ubah Pulsa Jadi Saldo Dana

Jika kamu ingin mengubah pulsa menjadi saldo Dana, maka kamu bisa melakukan langkah berikut ini terlebih dahulu.

1. Menggunakan Aplikasi Viapulsa

Langkah pertama perlu kamu lakukan untuk mengubah pulsa menjadi saldo dana adalah melakukan convert pulsa melalui via pulsa.

Aplikasi Via Pulsa adalah salah satu dari beberapa aplikasi yang bisa menjadikan pulsa sebagai saldo Dana.

2. Pilih Provider

Berikutnya, setelah masuk ke aplikasi Viapulsa, kamu bisa memilih provider yang kamu gunakan untuk ditukar menjadi pulsa.

Pada opsi ini, kamu juga bisa melihat berapa biaya yang harus kamu bayar jika ingin mengubah pulsa menjadi saldo Dana.

3. Masukan Nominal Pulsa dan Saldo Dana

Selanjutnya adalah memasukan nominal pulsa yang ingin kamu jadikan saldo Dana. Nah, pada opsi ini, pastikan pulsa kamu lebih dari nominal yang kamu inginkan.

Pasalnya, nanti ada biaya atau potongan dari convert pulsa yang kamu lakukan agar bisa menjadi saldo Dana tersebut.

4. Tahap Convert Pulsa

Berikutnya adalah kamu akan melakukan transfer pulsa ke nomor Admin yang sudah tersedia pada aplikasi Viapulsa tersebut.

Silahkan kamu transfer dan kirim nominal serta biaya admin yang akan diperlukan untuk menukar pulsa menjadi saldo Dana.

Baca Juga : Cara Convert Pulsa ke Dana Paling Mudah

5. Konfirmasi

Jika sudah melakukan pengiriman pulsa ke admin, maka kamu akan diberikan form konfirmasi transfer atau convert pulsa.

Pada halaman ini kamu perlu mengkonfirmasi persetujuan, bukti transfer dan nominal yang akan kamu jadikan sebagai saldo Dana.

6. Proses Convert Pulsa Menjadi Saldo Dana

Nah, jika sudah semua. Maka kamu akan mendapatkan pesan notifikasi jika convert pulsa kamu sudah berhasil.

Silahkan kamu cek, ke aplikasi Dana apakah saldo sudah masuk atau belum. Jika belum, silahkan tunggu beberapa menit hingga saldo Dana kamu masuk.

Baca Juga : Cara Mencairkan Limit Akulaku ke Rekening Pribadi, OVO, DANA dan Shopeepay Lengkap

Rekomendasi Aplikasi Convert Pulsa Murah Terbaik 2023 Selain Viapulsa

cara mengubah pulsa menjadi saldo dana

Selain aplikasi viapulsa, ada juga beberapa aplikasi convert pulsa yang bisa kamu gunakan untuk mengubah pulsa menjadi saldo Dana, berikut daftarnya.

1. Bypulsa

Aplikasi convert pulsa pertama yang bisa kamu gunakan untuk ubah pulsa jadi saldo Dana selain viapulsa adalah Bypulsa.

Seperti aplikasi lain pada umumnya, kamu bisa mendapatkan aplikasi ini secara gratis melalui google play store.

Selain itu, juga tersedia banyak pilihan provider yang bisa kamu gunakan, seperti Indosat hingga Telkomsel.

2. Zona Convert

Berikutnya adalah Zona Convert yang juga merupakan salah satu rekomendasi terbaik untuk kamu yang ingin mengubah pulsa menjadi saldo Dana dari aplikasi gratis.

Aplikasi yang satu ini memiliki banyak fitur unggulan, selain itu juga mudah digunakan untuk pemula yang ingin menukar pulsa menjadi saldo Dana.

3. Sukma Convert

Selanjutnya adalah Sukma Convert yang bisa menjadi alternatif bagi kamu untuk ubah pulsa menjadi saldo Dana.

Untuk penggunaannya sama saja, kamu bisa menggunakannya untuk menjadikan pulsa kamu sebagai penggati cara top up saldo Dana.

4. Convert Pulsay

Rekomendasi cara mengubah pulsa menjadi saldo Dana adalah dengan Convert Pulsay. Untuk yang satu ini merupakan rekomendasi yang tepat bagi kamu.

Dari segi penggunaannya juga tidak susah, mudah digunakan dan pastinya juga tersedia banyak pilihan provider yang bisa kamu gunakan.

Baca Juga : Cara Pinjam Saldo DANA Tanpa KTP Bisa Dapat Limit Hingga 20 Juta

Penutup

Nah, itulah cara mengubah pulsa menjadi saldo Dana yang bisa kamu lakukan di tahun 2023 ini dengan mudah.

Dari pada pulsa kamu tidak terpakai, lebih baik kamu jadikan sebagai saldo Dana saja. Dan kamu pun bisa menggunakannya untuk belanja online atau offline di merchant.

cara chat kurir shopee

5 Tujuan Riset Pasar yang Harus di Ketahui Pengusaha