15 Rekomendasi Usaha Sampingan Ibu Rumah Tangga di Desa

Photo of author

Pintar Peluang

Usaha Sampingan Ibu Rumah Tangga di Desa – Banyak yang beranggapan bahwa untuk membuat usaha bagi Ibu Rumah Tangga adalah hal yang berat. Namun sebenarnya justru Ibu Rumah Tangga di Rumah juga memiliki potensi Usaha yang sangat menjanjikan. Banyak sekali jenis Usaha sampingan yang bisa di jalani bagi Ibu Rumah Tangga.

seperti yang di ketahui bahwa Ibu Rumah Tangga lebih banyak menghabiskan waktu di rumah. Dengan memiliki waktu luang yang cukup, Ibu Rumah tangga memiliki kesempatan yang baik untuk membuka usaha sampingan yang menjanjikan.

Termasuk untuk ibu Rumah Tangga yang ada di Desa. Juga mempunyai kesempatan yang sangat bagus untuk membuka usaha sampingan yang cocok untuk kondisi di Desa.

Namun kadang para Ibu-ibu Rumah Tangga masih banyak bingun untuk memulai usaha apa yang bagus dan tidak banyak memakan waktu namun menguntungkan.

berikut pintar Peluang sudah merangkum beberapa Jenis Usaha Sampingan yang cocok untuk Ibu Rumah Tangga. Berikut adalah Rekomendasinya.

Usaha Sampingan Ibu Rumah Tangga di Desa

Usaha Ternak Ayam 

Semua orang pasti tau kalau di Desa masih begitu banyak lahan Kosong yang bisa di manfaatkan. Ini merupakan peluang usaha yang sangat tepat untuk bternak Ayam.

Beternak ayam yang tidak begitu sulit seperti usaha lainnya adalah sebuah Pilihan yang sangat tepat untuk Usaha sampingan. Mulai dari Beternak Ayam Kampung hingga membuka usaha Ayam Petelur.

Dengan adanya lahan luas yang memadai, tidak menutup kemungkinan akan menghasilkan usaha ternak Ayam yang sukses. Selain itu ini juga bisa memanfaatkan lahan yang ada untuk Usaha.

Budidaya Tanaman Hias

Usaha Sampingan Ibu Rumah Tangga

Satu lagi yang sangat tepat untuk memanfaatkan lahan yang luas adalah dengan membuat Usaha Budidaya Tanaman Hias.

Lahan atau pekarangan yang luas di Desa bisa di sulap menjadi taman yang Indah. Bagaimana jika halaman yang luas tersebut di manfaatkan untuk membudidaya Tanaman Hias, jauh lebih menguntungkan bukan?.

Daya tarik pecinta tanaman hias yang siap selalu memburu jenis tanaman yang baru, membuat usaha ini akan cukup menjanjikan. Selain itu Usaha Tanaman Hias juga memiliki penghasilan yang cukup fantastis.

Apalagi seperti saat ini, hampir semua orang menyukai berbagai jenis tanaman hias, mulai dari jenis Kaktus hingga Keladi. Ini adalah usaha yang sangat menjanjikan jika di kelola dengan baik.

Menjadi Agen Pembayaran

Usaha Sampingan Ibu Rumah Tangga agen pembayaran

Seperti saat ini belanja Online sudah menjadi bagian dari trend berbelanja. Ini adalah sebuah peluang usah Samingan yang sangat cocok untuk Ibu Rumah Tangga di Desa.

Menyediakan jasa layanan pembayaran Online di Desa adalah sebuah peluang yang sangat menjanjikan. Mulai darr pembayaran TIket, Belanja Online, hingga  Token Listrik

Baca Juga : Rekomendasi Usaha Online Shop Terlaris untuk Pemula

Jualan Pulsa dan Paket Internet

Yang tak kalah menguntungkan adalah dengan berjualan Pulsa dan Paket Internet. Usaha ini adalah usaha sampingan yang cukup menjanjikan di Desa.

Ternak Lele

Berikutnya adalah ternak lele. Satu lagi pemanfaatan lahan yang luas di Desa adalah dengan Usaha Beternak Lele.

Selain itu usaha ini tidak begitu perlu perawatan yang extra. Lele yang di hasilkan nantinya bisa di Pasarkan ke tetanga maupun ke Warung makan Pecel lele yang ada di Kota dan di Desa.

Usaha Toko Pertanian

Desa yang mayoritasnya adalah petani, ini bisa di manfaatkan untuk membuka usaha penyedia peralatan pertanian, pupuk hingga lahan yang bisa di Sewa.

Jasa Hias 

Berikutnya Usaha Sampingan Ibu Rumah Tangga di Desa yang adalah membuka jasa tata Rias.

jasa tata rias di Desa masih belum banyak yang membukanya, ini akan menjadi peluang emas untuk Ibu Rumah Tangga di Desa.

Kursus Komputer

Selanjutnya adalah memuka Jesa Kursus Komputer. Usaha ini akan memberikan pengaruh yang positif di Desa.

Seperti yang kita ketahui bahwa perananan Komputer saat ini sangat di butuhkan. Jadi dengan membuka usah kursus komputer ini pasti mendapatkan respon yang sangat positif dari masyarakat di Desa.

Jasa Penjahitan

Jika kalian suka menjahit, Usaha ini adalah pilihan yang tepat untuk di jadikan Usaha Sampingan di Desa.

Warung Sembako

Setiap hari orang membutuhkan bahan makanan, Usaha sembako adalah pilihan yang tepat untuk usaha sampingan di Desa yang menjanjikan.

Jualan Gorengan 

Jualan Gorengan juga sebuah pilihan yang tepat untuk Usaha Sampingan Ibu Rumah Tangga di Desa.

Usaha Sampingan Menjadi guru Les 

Berikutnya Usaha Sampingan Ibu Rumah Tangga di Desa yang memilkik peluang yang cukup menjanjikan adalah dengan membuka jasa Les Privat atau belajar tambahan untuk anak-anak di Desa.

Usaha Jualan Baju

Usaha Sampingan Ibu Rumah Tangga jualan baju

Di Desa yang memiliki akses cukup jauh untuk ke kota, bisa anda manfaatkan untuk berjualan baju.

Ini akan menguntungan karena, ketimbang jauh ke kota lebih baik mereka membeli baju yang dekat saja.

Usaha Kerajinan Tangan atau Bisnis Kreatif

Banyak sekali jenis Usah saat ini yang bersaing,   namun sangat sedikit yang membuat usaha kerajinan tangan atau Bisnis Kreatif.

Selain itu usaha ini juga dapat meningkatkan kreatifitas masyarakat yang ada di Desa. Sehingga bisa menciptkan peluang usaha yang ada di Desa.

Usaha Minuman Kekinian

Usaha Sampingan Ibu Rumah Tangga di Desa yang terakhir adalah Usaha Minuman Kekinian.

Saat ini sedang populer usaha minuman kekinian dengan berbagai macam jenis dan rasa. Ini adalah peluang yang sangat  bagus untuk di jadikan Usaha sampingan ibu rumah tangga.

Baca Juga : 5 Ide Usaha Rumahan Modal 50 Ribu yang Menjanjikan

Penutup

Nah itulah Rekomendasi Usaha Sampingan Ibu Rumah Tangga di Desa yang bisa Anda coba.

Silahkan pilih jenis usaha yang paling sesuai dengan Anda. Berhasil dengan tidaknya usaha tersebut tergantung dengan Anda.

terimakasih sudah berkenan berkunjung dan membaca artikel di Pintar Peluang

Bisnis Kerupuk Seribuan

Cara Pinjam Pulsa Tri

Leave a Comment